02 - NASI KEBULI KAMBING ala *Dapoer Berkah GusJigang*.
Kamu dapat memasak 02 - NASI KEBULI KAMBING ala *Dapoer Berkah GusJigang* dengan 24 bahan and 8 langkah mudah. Yuks simak penjelasan berikut ini :
Bahan yang perlu disiapkan untuk 02 - NASI KEBULI KAMBING ala *Dapoer Berkah GusJigang*
- 2 liter beras.
- 1/2 daging kambing.
- 2 santan kara.
- secukupnya Air.
- Margarin/minyak secukupnya untuk menumis.
- Gula,Garam,Penyedap Rasa (secukupnya).
- Rempah-Rempah.
- 1 ruas lengkuas.
- 2 ruas kayu manis.
- 2 batang sereh.
- 8 biji kapulaga.
- 8 biji kembang lawang.
- 5 biji cengkeh.
- 6 biji pala.
- 2 buah bawang bombang.
- 3 lembar daun salam.
- 2 lembar daun jeruk.
- Bumbu Halus.
- 4 siung bawang putih.
- 8 siung bawang merah.
- 2 sdm ketumbar.
- 1 sdm merica.
- 1 1/2 ruas jahe.
- 2 ruas kunyit.
Langkah langkah memasak 02 - NASI KEBULI KAMBING ala *Dapoer Berkah GusJigang*
- Panaskan minyak kedalam manci, lalu tumis bumbu halus dan semua bahan rempah-rempah. Tumis hingga bauk harumnya keluar..
- Setelah itu masukkan daging kambing tumis hingga berubah warna..
- Setelah itu masukkan air secukupnya, lalu masukkan garam,gula,penyedap rasa (secukupnya). Rebus daging kambing kira² 20 menit..
- Sambil menunggu rebusan daging. Masak beras dulu dengan air sdikit saja biar berasnya jadi stengah matang..
- Setelah gading sudah 20 menit, dan beras sudah stengah matang, lalu saring ampas rempah²nya, ambil air rubusan daging secukupnya, masukkan ke dalam beras setengah matang tadi. Sama daging kambingnya..
- Stelah itu masak beras dengan air rebusan daging tadi, dan tambahkan santen kara, masak sampai matang. Sambil di aduk² agar nasinya yang bawah enggak gosong..
- Setelah nasinya dirasa sudah matang siap disajikan..
- Selamat menikmati resep dari *Dapoer Berkah GusJigang* 😊.